» Kategori : Info Sekolah

Kamis, 16 Januari 2025 - 09:21:43 WIB
SMK YKTB Bogor Dapat Kunjungan Pengusaha Perhotelan Dari Jepang
BOGOR-KITA.com, BOGOR – SMK YKTB yang berlokasi di Jalan Dr. Semeru Kecamatan Bogor Barat Kota Bogor mendapat satu kehormatan dengan kedatangan tamu pengusaha perhotelan dari Jepang serta dari ZEN Institut. Kedatangan pengusaha perhotelan serta ZEN Institut ini dalam rangka mengedukasi siswa dan Siswi SMK YKTB agar tertarik serta membuka peluang kerja di bidang perhotelan di ... Selengkapnya

Selasa, 11 Juli 2023 - 07:29:10 WIB
SMK YKTB 3 BOGOR Ciptakan Sekolah Yang Menyenangkan
SMK YKTB 3 Bogor dalam persiapan pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun pelajaran 2023-2024 yang akan dilaksanakan pada tanggal 17 sd 21 Juli 2023 telah mempersiapkan program kegiatan MPLS yang menyenangkan dan mengembirakan. perlu diketahui keberagaman siswa baru yang berasal dari berbagai sekolah yang berbeda perlu adanya penyamaan persepsi sehingga persatuan  ... Selengkapnya

Kamis, 26 Januari 2023 - 07:36:15 WIB
Dibuka Penerimaan Peserta Didik Baru SMK YKTB 3 BOGOR Tahun Pelajaran 2024-2025
SMK YKTB 3 Bogor Kembali menerima Siswa baru tahun Pelajaran 2024-2025 Program Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran Bisnis Daring dan Pemasaran Rekayasa Perangkat Lunak   Syarat pendaftaran Fhoto copy ijazah dan SKHUN SMP/MTs  yang telah dilegalisisr oleh Kepala sekolah sebanyak 3 (tiga) lembar Surat keterangan Kelakuan Baik dari Sekolah Asal Menyerahkan ... Selengkapnya

Minggu, 17 Januari 2021 - 19:26:54 WIB
Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2021-2022
INFO PPDB SMK YKTB 1 - SMK YKTB 2 - SMK YKTB 3 BOGOR - SMK YATEK BARU - SMP YKTB BOGOR Tahun Pelajaran 2021-2022 Kini Saatnya Kami Membuka Kesempatan yang seluas-luasnya bagi Para Lulusan SMP/MTS/SD Untuk bergabung bersama Kami di: SMK YKTB 1 - SMK YKTB 2 - SMK YKTB 3 BOGOR - SMK Yatek Baru - SMP YKTB Bogor Terakreditasi A, Fasilitas sekolah yang lengkap, Pengajar yang Profesional, Tempat ... Selengkapnya

Jumat, 21 Februari 2020 - 10:25:17 WIB
SMK YKTB 2 laksanakan Verifikasi Kajian Asesmen Kompetensi Minimal
Guna menghadapi kesiapan SMK YKTB 2 Bogor dalam menghadapi Asesmen Kompetensi minimal (AKM)  yang mulai dikenalkan pada tahun 2020 ini  kepada Guru dan Siswa  dan dimaksudkan juga untuk mengetahui persepsi guru dan siswa terhadap soal-soal AKM (ketersesuain soal dan proses pembelajaran, tingkat kesulitan) serta merumuskan rekomendasi terhadap peningkatan kemampuan guru ... Selengkapnya

Minggu, 02 Februari 2020 - 20:48:12 WIB
Hadir YKTB NEWS CHANNEL
Kini telah hadir YKTB NEWS CHANNEL , Melengkapi informasi untuk anda seputar kegiatan SMK YKTB 1, SMK YKTB 2 DAN SMK YKTB 3 BOGOR  silahkan KLIK, LIKE DAN SUBCRIBE CHANNEL YKTB NEwS CHANNEL YKTB NEWS CHANNEL : Berita Seputar YKTB ... Selengkapnya

Hal: << First | < Prev | 1 | 2 | 3 | ... | 8 | Next > | Last >>